Senin, 10 Feb 2025
Perkuat Program TJSL, PHR Jalin Kerja Sama dengan Mitra Pelaksana Riau
Selasa, 21 Mei 2024 17:57
Pekanbaru-PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) menandatangani kontrak swakelola Program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) bersama mitra pelaksana, di Pekanbaru, Senin (20/5/2024). Kesepakatan ini menandai dimulainya program berbasis pemberdayaan masyar

Minggu, 02 Feb 2025 18:13
6 ABK TB Mega 09 yang Hilang di Selat Sunda Dievakuasi, Ini Identitasnya
JAKARTA - Kasubsi Siaga dan Operasi Basarnas Banten, Rizky Dwianto membernarkan adanya kecelakaan kapal TB Mega 09 di perairan selat sunda pada 2 Februari 2025, sekira pukul 08.24 WIB. Adapun enam ABK yang sebelumnya dilaporkan hilang kini berhasil dievak

Sabtu, 01 Feb 2025 12:08
Update Kebakaran di Dadap Tangerang: Masih Ada Titik Api hingga 13 Gudang Terbakar
TANGERANG - Petugas pemadam kebakaran masih berupaya melakukan pemadaman usai pergudangan di kawasan Dadap, Kabupaten Tangerang dilalap si jago merah. Hingga pagi tadi, masih tersisa satu titik api.

Kamis, 30 Jan 2025 17:49
300 ASN Disanksi Gegara Tidak Netral pada Pilkada 2024
JAKARTA - Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri), Bima Arya mengatakan 300 Aparatur Sipil Negara (ASN) telah dijatuhi sanksi karena terbukti tidak netral di pilkada serentak 2024. Dia mengaku isu netralitas ASN selalu disorot ketika pelaksanaan pesta dem

Kamis, 30 Jan 2025 17:47
Jakarta Dikepung Banjir, BMKG dan Pemprov DKI Lakukan Modifikasi Cuaca Sejak Jelang Nataru
JAKARTA - Kepala Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), Dwikorita Karnawati mengatakan, BMKG bersama Pemprov DKI Jakarta telah melakukan mitigasi puncak musim penghujan. Hal ini untuk meminimalisir dampak bencana hidrometeorologi atau banji

Kamis, 30 Jan 2025 17:34
Percepat Penanganan Banjir-Longsor di Mamuju Sulbar, BNPB Salurkan Bantuan Rp150 Juta dan Logistik
JAKARTA - Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menyalurkan bantuan untuk mempercepat penanganan banjir dan longsor di Kabupaten Mamuju, Provinsi Sulawesi Barat, pada Rabu 29 Januari 2025. Dukungan darurat tersebut berupa dana siap pakai (DSP) sebe

Minggu, 26 Jan 2025 18:05
Libur Panjang Isra Mikraj dan Imlek, 395 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabotabek
JAKARTA - PT Jasa Marga (Persero) Tbk mencatat ratusan ribu kendaraan meninggalkan Jabotabek di periode libur panjang Isra Mikraj dan Tahun Baru Imlek, pada 24-25 Januari 2025. Tercatat ada sebanyak 395.701 kendaraan yang bergerak dari wilayah tersebut.

Minggu, 26 Jan 2025 18:02
Lalu Lintas Normal, Contraflow di Tol Jakarta-Cikampek Dihentikan
JAKARTA - Atas diskresi dari pihak Kepolisian, PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT) menghentikan rekaya lalu lintas Contraflow di Tol Jakarta-Cikampek (Japek), Minggu (26/1). Sebelumnya dilakukan contraflow 1 lajur dari KM 47 sampai dengan KM 65 arah Cikampek

Minggu, 26 Jan 2025 10:55
Pencarian Korban Hilang Kebakaran Glodok Plaza Dihentikan Sementara
JAKARTA - Kapusdatin BPBD Provinsi DKI Jakarta, M Yohan mengatakan, operasi pencarian korban hilang dalam musibah kebakaran Glodok Plaza, Tamansari, Jakarta Barat pada Sabtu (25/1/2025) dihentikan sementara.

Minggu, 26 Jan 2025 10:53
Dipangkas 50%, Anggaran Perjalanan Dinas Pemprov DKI Jadi Rp175 Miliar
JAKARTA - Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta melalui Badan Pengelola Keuangan Daerah (BPKD) mensimulasikan dana alokasi perjalanan dinas mencapai Rp350 miliar pada APBD 2025 sehingga jika dipangkas 50% menjadi Rp175 miliar. Sedangkan yang lainnya m

Minggu, 26 Jan 2025 10:51
Libur Panjang, Polisi Terapkan Sistem One Way Menuju Puncak Bogor
BOGOR - Polisi memberlakukan sistem One Way menuju kawasan Puncak, Kabupaten Bogor pagi ini. Kendaraan yang akan turun atau dari arah Puncak menuju Jakarta tidak bisa melintas sementara waktu.

Sabtu, 25 Jan 2025 10:54
Long Weekend, Sejumlah Wilayah Jakarta Diguyur Hujan Ringan hingga Sedang
JAKARTA - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi hujan dengan intensitas ringan mengguyur sejumlah wilayah Jakarta pada Sabtu (25/1/2025) siang. Diketahui, Sabtu ini merupakan hari pertama libur panjang.

Sabtu, 25 Jan 2025 10:53
Kebakaran Lapak Semi Permanen di Tanjung Priok Diduga Akibat Korsleting Listrik
JAKARTA - Kebakaran melanda sejumlah lapak bedeng semi permanen di Jalan R.E Martadinata RT 6/7, Tanjung Priok, Jakarta Utara pada Jumat (24/1/2025). Kebakaran diduga dipicu oleh korsleting listrik yang kemudian menyambar bahan yang mudah terbakar.